PINTARDROID

"Pintarnya Android" Belajar memanfaatkan android secara penuh, Games android, Aplikasi android, Tema android, Tutorial Android dan review android

CARA ROOT ADVAN E1C PRO

Pintardroid.- Kali ini pintardroid akan berbagi cara ROOT ADVAN E1C PRO, Bagi yang belum tahu apa itu root bisa baca disini Pengertian Root dan Fungsi Root

image google


Gak perlu panjang lebar langsung saja  ke TKP:
Hal-hal yang perlu dilakukan dalam menroot advan e1c adalah :
Persiapan dan eksekusi.
PERSIAPAN :
  1.  Hp advan e1c
  2. Download dulu KingRoot v4.5.2 Disini 
EKSEKUSI :
  1. Install KingRootnya
  2. Sebelum Eksekusi root jangan lupa sambungkan koneksi datanya atau kalau ada wifi
  3. Buka aplikasi KingRoot
  4. Tekan try it lalu geser ke atas sampai ketemu gambar di bawah ini lalu klik yang lingkaran warna oranye
  5. Tunggu sampai proses rooting selesai
  6. Selesai
  7. Lalu reboot tablet anda dan akan muncul aplikasi yang namanya Purify
  8. Untuk memastikan e1c pro sudah root atau belum silahkan check dengan root checke
Cukup mudah bukan semoga sukses.
Share this article :
+
Previous
Next Post »
2 Komentar untuk "CARA ROOT ADVAN E1C PRO"

Yg saya lama terhenti 36persen trus ad bacaan 1 permintaan purify udh ter instal

I am very thankful to you as you shared this. I am (not very long ago) developing an associate app save from net app free download that is you may have the interest to seem on that :

Dilarang keras komentar sara,pornografi dan spam (pintardroid)